Select Page

Berapa banyak orang buta yang dijumpai Yesus ketika Ia keluar dari Yeriko?

by | Mar 26, 2009 | Indonesian, International

  1. Dua orang buta (Matius 20:29-30) – “Dan ketika Yesus dan murid-murid-Nya keluar dari Yerikho, orang banyak berbondong-bondong mengikuti Dia. 30Ada dua orang buta yang duduk di pinggir jalan mendengar, bahwa Yesus lewat, lalu mereka berseru: “Tuhan, Anak Daud, kasihanilah kami!”
  2. Satu orang buta (Markus 10:46-47) – “Lalu tibalah Yesus dan murid-murid-Nya di Yerikho. Dan ketika Yesus keluar dari Yerikho, bersama-sama dengan murid-murid-Nya dan orang banyak yang berbondong-bondong, ada seorang pengemis yang buta, bernama Bartimeus, anak Timeus, duduk di pinggir jalan. 47Ketika didengarnya, bahwa itu adalah Yesus orang Nazaret, mulailah ia berseru: “Yesus, Anak Daud, kasihanilah aku!”
  3. Satu orang buta (Lukas 18:35, 38) – “Waktu Yesus hampir tiba di Yerikho, ada seorang buta yang duduk di pinggir jalan dan mengemis …38Lalu ia berseru: “Yesus, Anak Daud, kasihanilah aku!”

Tidak ada kontradiksi. Matius 20:29-30 menjelaskan masalah ini; begitu Yesus meninggalkan Yerikho memang ada dua orang buta yang duduk di pinggir jalan. Jika memang ada dua, maka paling tidak memang ada satu yang bisa diceritakan. Satu yang paling difokuskan oleh dua ayat lainnya adalah yang bernama Bartimeus. Keduanya berteriak (Matius 20:29-30). Tetapi, Markus dan Lukas hanya berfokus pada si Bartimeus, mungkin karena dialah yang berteriak paling kuat dan paling bertekad kuat untuk disembuhkan, tekad ini sangat penting diperhatikan karena Allah mau supaya kita gigih menyampaikan kebutuhan kita kepada-Nya.

SUPPORT CARM

Thank you for your interest in supporting CARM. We greatly appreciate your consideration!

SCHOOLS USER LOGIN

If you have any issues, please call the office at 385-246-1048 or email us at [email protected].

MATT SLICK LIVE RADIO

Call in with your questions at:

877-207-2276

3-4 p.m. PST; 4-5 p.m. MST;
6-7 p.m. EST

You May Also Like…